Connect with us

Hi, what are you looking for?

Info SosialInfo Sosial

Berita Utama

Walikota Bandar Lampung Eva Dwiana Buka Pelatihan Publik Speaking Kepada Seluruh Elemen Kemasyarakatan

INFO SOSIAL, BANDAR LAMPUNG — Walikota Bandar Lampung Hj. Eva Dwiana buka pelatihan publik speaking kepada seluruh elemen kemasyarakatan kelurahan se kota Bandar Lampung, yang dilaksanakan di gedung semergou, pada hari Rabu (11/09/2024).

Kegiatan ini diselenggarakan oleh Dinas pemberdayaan masyarakat kota Bandar Lampung, dan dibuka oleh walikota Bandar Lampung Hj. Eva Dwiana.

Kepala dinas pemberdayaan masyarakat Yustam effendi mengatakan dasar pelaksanaan berdasarkan lembaga kemasyarakatan yang bergerak di kelurahan ataupun tingkat kota tahun 2024. Ujar Yustam

“Maksud dan tujuan kegiatan, untuk menumbuhkan kembangkan aspek sosial ketentraman pada tempat masing-masing wilayah, selain dari pada itu untuk memberikan layanan yang transparan dan meningkatkan publikasi yang persuasif terhadap masyarakat,” Kata Yustam

“Pelaksanaan ini dilaksanakan selama 2 hari pada tanggal 11-12 jumlah peserta 800 orang, perwakilan peserta seluruh ketua RT kota Bandar Lampung,” Terangnya.

Walikota Bandar Lampung Hj. Eva Dwiana dalam sambutannya mengatakan, berharap kepada seluruh peserta dari tingkatan RT agar bisa lebih baik dalam berpublik speaking agar komunikasi terhadap masyarakat menjadi lebih baik dan bagus. Terang Eva Dwiana

“Terimakasih kepada kepala dinas pemberdayaan masyarakat karena sudah menyelenggarakan kegiatan ini, yang bertujuan untuk melatih para peserta untuk lebih baik dalam berkomunikasi kepada semua stakeholder dan masyarakat,” Tutup Eva Dwiana (Rls/Kwt)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like

Info Daerah

Daihatsu Terios pertama kali terjun ke pasar Tanah Air 2006 silam. Setelah berumur 10 tahun lebih, PT Astra Daihatsu Motor (ADM) sadar kalau persaingan...

Info Daerah

Selain mobil low cost green car, masyarakat Indonesia kini disajikan beragam model mobil perkotaan. Dari sisi harga, city car umumnya dibanderol lebih mahal daripada...

Berita Utama

INFOSOSIAL.COM—-– Pelantikan PJ Gubernur Lampung Samsudin oleh Mendagri Tito Karnavian di Jakarta, Rabu, 19 Juni 2024 dihadiri oleh Sekdaprov Lampung Fahrizal Darminto dan sejumlah...

Berita Utama

INFO SOSIAL, LAMPUNG TENGAH —Penyelenggaran penerimaan peserta didik baru atau PPDB yang dinilai rawan penyelewengan terus disorot. Selain soal kecurangan data kependudukan untuk diterima...